Rekomendasi Wisata Edukasi di 5 Museum Batik untuk Mempelajari Warisan Budaya Batik Nusantara, Mau Mencoba?

- 25 Juli 2023, 12:03 WIB
Ilustrasi museum batik
Ilustrasi museum batik /Unsplash.com/Camille Bismonte

BERITASOLORAYA.com - Batik merupakan warisan budaya nusantara yang tak ternilai yang telah melekat pada sejarah panjang negara ini. Selain menceritakan kisah tentang kearifan lokal dan kekayaan budaya, seni tekstil ini menampilkan keindahan motifnya yang mempesona serta penuh filosofi.

Selain itu, batik juga telah mendapat pengakuan UNESCO pada 2 Oktober 2009 lalu, sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi.

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari berbagai sumber, berikut ini terdapat lima museum batik yang menakjubkan di Indonesia yang dapat dijadikan pilihan wisata edukasi yang akan dibahas dalam artikel ini untuk mengenal warisan budaya batik nusantara.

Baca Juga: Benarkah Sistem Zonasi dalam PPDB Dihapus? Banyaknya Kecurangan Jadi Poin Utama yang Disoroti Komisi X DPR RI

1. Museum Nasional Indonesia, Jakarta

Museum Nasional Indonesia
Museum Nasional Indonesia Museum Nasional Indonesia

Museum Nasional Indonesia juga disebut Museum Gajah yang berada di Jakarta Pusat, menjadi museum sejarah, geografi, arkeologi, dan etnografi. Museum ini menjadi museum terbesar dan pertama di Asia Tenggara.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x