Kenali Perbedaan Sayur Organik dan Non dari 4 Hal Ini, Apa Saja? Cek Selengkapnya

- 18 Agustus 2023, 16:26 WIB
Ilustrasi perbedaan sayur organik dan non organik
Ilustrasi perbedaan sayur organik dan non organik /Sponchia/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Ada informasi seputar sayur organik dan non organik yang menarik untuk Anda ketahui.

Berbicara tentang sayur organik dan sayur non organik ini mungkin Anda sudah sering mendengarnya dalam kehidupan sehari-hari.

Salah satu informasi seputar sayur organik dan non organik yang bisa Anda ketahui yakni tentang perbedaan di antara keduanya.

Baca Juga: Daftar Buah dan Sayur yang Sebaiknya Dimakan dengan Kulitnya, Jangan Dikupas!

Kemudian apa saja perbedaan sayur organik dan non organik yang bisa Anda ketahui tersebut?

Diketahui bahwa perbedaan sayur organik dan non organik ini bisa dilihat mulai dari pemilihan bibit sampai dengan pengolahan tanahnya.

Berikut ini beberapa perbedaan sayur organik dan non organik yang perlu Anda ketahui penjelasannya lebih lengkap:

1. Pemilihan Bibit

Pertama, perbedaan sayur organik dan non organik yang bisa Anda ketahui bisa dilihat dari pemilihan bibitnya.

Apabila pemilihan bibit pada sayur organik, diketahui bahwa bibitnya berasal dari teknik budidaya tanaman alami.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: instagram @kementerianpertanian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x