Bisa Dicoba! 6 Cara Tahan Kencing dalam Kondisi Darurat

- 23 Januari 2022, 07:46 WIB
ilustrasi menahan kencing
ilustrasi menahan kencing /Pixabay/derneuemann

BERITASOLORAYA.com – Kencing adalah hal yang biasa bagi semua orang di muka bumi. Bahkan setiap hari melakukannya.

Bisa kencing dengan lancar merupakan hal yang harus disyukuri, namun ada beberapa orang yang sengaja menahan kencing dengan alasan yang tidak bisa dibenarkan.

Sebenarnya menahan kencing bukan hal baik untuk dilakukan, kecuali dalam kondisi yang membuat seseorang memang harus menahan keinginannya ke kamar mandi.

Baca Juga: Istri Wajib Tahu, Inilah 8 Tips yang Bisa Dilakukan Saat Suami Mengabaikanmu, Salah Satunya Berpikir Positif

Lalu apa saja yang bisa kamu lakukan untuk menahan kencing dalam kondisi darurat?

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman sehatQ ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk menahan kencing dalam kondisi darurat. Berikut adalah penjelasannya:

1. Mengalihkan perhatian

Kamu bisa mencoba mengalihkan perhatian untuk menahan kencing ketika dalam kondisi darurat.

Kamu bisa melakukan beberapa aktivitas seperti bermain teka teki silang atau kegiatan lain yang melibatkan otak, mendengarkan musik, memainkan ponsel, menonton film, atau membaca buku.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah