Kenali Tekanan Darah Rendah, Berupa Gejala dan Penyebab yang Biasa Dialami

- 12 April 2022, 20:13 WIB
Ilustrasi. Penyebab dan gejala tekanan darah rendah.
Ilustrasi. Penyebab dan gejala tekanan darah rendah. /Pixabay/tomwieden//

· Mual dan muntah.

· Kelelahan dan mudah terkuras energi.

· Kurangnya konsentrasi dan kesulitan fokus.

Untuk keadaan tekanan darah rendah yang parah, biasanya seseorang akan menunjukkan gejala atau tanda-tanda yang meliputinya.

Baca Juga: Single Inferno Season 2 Telah Resmi Dikonfirmasi oleh Netflix. Simak Penjelasannya di Sini...

Adapun tanda-tanda atau gejala yang meliputi tekanan darah rendah parah adalah seperti berikut.

· Kebingungan, terutama pada orang tua.

· Kulit pucat, dingin dan lembab.

· Napas yang cepat atau pendek.

· Denyut nadi lemah dan cepat.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Mayo Clinic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah