Pelaksanaan Seleksi CAT PPPK Tenaga Kesehatan 2022, BKN Lakukan 3 Hal Ini, Ada Apa Mulai 4 Desember?

- 3 Desember 2022, 14:42 WIB
Ada informasi resmi BKN mengenai Seleksi CAT PPPK Tenaga Kesehatan 2022 yang perlu Anda perhatikan
Ada informasi resmi BKN mengenai Seleksi CAT PPPK Tenaga Kesehatan 2022 yang perlu Anda perhatikan /Freepik/senivpetro/

Bukan hanya itu saja, BKN juga menjadwalkan seleksi CAT untuk PPPK Tenaga Kesehatan berupa seleksi kompetensi dan seleksi kompetensi tambahan.

Dimana ditargetkan akan berlangsung sampai tanggal 23 Desember 2023 dan untuk jadwal tes serta titik lokasi ujian akan diberitahukan oleh masing masing instansi pemerintah.

Hal tersebut sebagaimana yang disampaikan dalam Siaran Pers BKN tertanggal 1 Desember 2022 berikut:

Baca Juga: Catat 10 Dokumen Wajib Syarat Pemberkasan PPPK Guru 2022, Ketahui dari Sekarang agar Tidak Kelabakan

“BKN menjadwalkan seleksi CAT bagi PPPK Tenaga Kesehatan berupa seleksi kompetensi dan seleksi kompetensi tambahan yang ditargetkan berlangsung hingga 23 Desember 2022. Untuk jadwal tes dan titik lokasi ujian akan diumumkan oleh masing-masing instansi pemerintah,....”

Selain itu peserta juga diminta untuk melakukan pengecekan secara berkala terhadap jadwal dan lokasi ujian pada kanal informasi instansi.

Bahkan peserta juga telah bisa melakukan pencetakan kartu ujian secara bertahap mulai tanggal 4 Desember sampai 5 Desember 2022.

Baca Juga: Anggaran Tunjangan Sertifikasi Guru, Termasuk Tamsil dan TKG Tahun 2023 Ada yang Bertambah dan Berkurang?

Hal tersebut juga yang disampaikan dalam Siaran Pers BKN dengan Nomor 025/RILIS/BKN/XI/2022 sebagai berikut:

“Peserta diminta melakukan pengecekan berkala terhadap jadwal dan lokasi ujian pada kanal informasi instansi. Peserta juga sudah dapat melakukan pencetakan kartu ujian secara bertahap mulai tanggal 04 – 05 Desember 2022 sebagai syarat dan kelengkapan untuk mengikuti ujian di titik lokasi,....”

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: bkn.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah