Kenali Limfoma atau Kanker Kelenjar Getah Bening, Cek Definisi dan Tanda Gejala

- 20 September 2023, 15:30 WIB
Ilustrasi limfoma atau kanker kelenjar getah bening, definisi beserta tanda dan gejala
Ilustrasi limfoma atau kanker kelenjar getah bening, definisi beserta tanda dan gejala /geralt/pixabay

Perlu Anda ketahui bahwa kanker kelenjar getah bening atau limfoma ini menjadi kanker nomor tujuh tertinggi di Indonesia.

Baca Juga: Studi Baru! Asap Rokok Ternyata Bisa Menjadi Kontributor Substansial pada Kadar Timbal, Ditemukan di Remaja

Tanda dan Gejala

Selanjutnya informasi mengenai limfoma atau kanker kelenjar getah bening yang bisa Anda ketahui yakni tanda dan gejala.

Ada beberapa tanda dan gejala kanker kelenjar getah bening yang penting untuk Anda ketahui, antara lain:

1. Pembengkakan

Sebagai tanda dan gejala limfoma ini akan muncul pembengkakan atau benjolan kelenjar getah bening di bagian leher, ketiak, atau pangkal paha.

2. Kondisi Tubuh

Selain itu tanda dan gejala limfoma yang berikutnya yakni kondisi tubuh yang mudah berkeringat di malam hari, tubuh lemas, dan demam.

3. Nafsu Makan

Selanjutnya tanda dan gejala limfoma yang juga bisa Anda ketahui yakni terkait nafsu makan.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @kemenkes_ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah