BKN Buka Seleksi CPNS 2021 Sebanyak 373 Formasi untuk Lulusan D3, S1, dan S2

3 Juli 2021, 14:46 WIB
Badan Kepegawaian Negara (BKN) membuka seleksi CPNS 2021 sebanyak 373 formasi bagi lulusan D3, S1, dan S2. /Instagram/@bkngoidofficial

PR SOLORAYA - Belum lama ini, Badan Kepegawaian Negara (BKN) telah mengumumkan pembukaan seleksi CPNS 2021 dengan jumlah yang tidak sedikit, yaitu sebanyak 373 formasi.

Selain itu, berbagai lulusan pun juga dapat mendaftarkan dirinya untuk menjadi calon peserta CPNS 2021 di BKN, mulai dari gelar Diploma (D3), Sarjana (S2), hingga Magister (S2).

Berikut PikiranRakyat-SoloRaya.com dari akun Instagram resmi @bkngoidofficial telah rangkum daftar lengkap formasi yang dibutuhkan pada CPNS 2021.

Baca Juga: Kuliner Solo: Indomie Food Truck Viral di Jebres, Harga Goceng Bisa Refill Minuman Sepuasnya

1. Lulusan D3 sebanyak 33 formasi

- Terapis Gigi dan Mulut (1)
- Pengelola Data (22)
- Pengelola Keamanan Sistem Informasi (1)
- Pengelola Penataan Sarana dan Prasarana (1)
- Pengelola Penyelenggaraan Diklat (1)
- Pengelola Sertifikasi(1)
- Teknisi Peralatan, Listrik dan Elektronika (6).

Baca Juga: Pangandaran Buka CPNS 2021 dan PPPK, Ini Formati, Syarat, Cara Daftar, hingga Tahapnya

2. Lulusan S1 berjumlah 298 formasi

- Analis Sumber Daya Manusia Aparatur (127)
- Auditor Manajemen Aparatur Sipil Negara (11)
- Pranata Komputer (24)
- Analis Akuntabilitas Kinerja Aparatur (2)
- Analis Data dan Informasi (25)
- Analis Pengembangan SDM Aparatur (13)

Baca Juga: Pernah Menikah dengan Ayah Anjasmara, Intip Perjalanan Cinta Rachmawati Soekarnoputri Semasa Hidupnya

- Analis Penilaian dan Akreditasi (1)
- Analis Peraturan Perundang-Undangan dan
Rancangan Peraturan Perundang-Undangan (1)
- Analis Sistem Informasi dan Jaringan (6)
- Penyusun Bahan Bantuan Hukum (5)
- Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran (12)

Baca Juga: Pemerintah Gelontorkan Dana Bansos Rp6,1 Triliun, LaNyalla: Pastikan Diterima Mereka yang Terdampak

- Arsiparis (24)
- Analis Kerja Sama (4)
- Auditor (4)
Analis Keuangan (3)
- Statistisi (3)
Analis Kinerja (9)

Baca Juga: BMKG Buka Seleksi CPNS 2021, Simak Jadwal Selengkapnya

Analis Perencanaan (5)
Analis Pelayanan Publik (2)
Analis Diklat (4)
Penyusun Kurikulum Modul dan Bahan Ajar,
(1)
Analis Humas (1)
Analis Jabatan (4)
Perancang Grafis (1)

Baca Juga: Satgas Penanganan Covid-19 Membuka Rekrutmen Baru untuk Menjadi Duta Gerakan Perubahan Perilaku, Ayo Daftar!

3. Lulusan S2 sebanyak 42 formasi

Assessor SDM Aparatur (3)
Pranata Hubungan Masyarakat (1)
Widyaiswara (5)
Analis Bimbingan Pelayanan dan Konsultasi (1)
Analis Data Standarisasi (2)
Analis Kesejahteraan Sumber Daya Manusia Aparatur (4)
Analis Kompetensi (4)

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Extraordinary You, akan Segera Tayang di NET TV

Analis Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan (4)
Analis Organisasi (2)
Analis Pengembangan Kompetensi (3)
Analis Perencanaan Sumber Daya Manusia Aparatur (7)
Analis Tata Laksana (2)
Perancang Naskah Soal (4)***

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @bkngoidofficial

Tags

Terkini

Terpopuler