Berlaku Hari Ini 9 April 2021, Rapid Test Antigen di Stasiun Turun Harga Cuma Rp85.000

- 9 April 2021, 18:31 WIB
Ilustrasi. Berlaku Hari Ini 9 April 2021, Rapis Test Antigen Turun Harga Cuma Rp85.000.
Ilustrasi. Berlaku Hari Ini 9 April 2021, Rapis Test Antigen Turun Harga Cuma Rp85.000. /Unplash/Medakit Ltd

PR SOLORAYA - Tarif layanan rapid test antigen di stasiun akan mengalami penyesuaian.

PT KAI pada hari ini, Jumat 9 April 2021 akan memberlakukan tarif baru rapid test antigen.

Dimana tarif rapid test antigen yang awalnya dibanderol seharga Rp105.000 kini turun menjadi Rp85.000.

"Penurunan tarif ini berlaku mulai 9 April 2021 di seluruh stasiun yang melayani pemeriksaan Rapid Test Antigen," ujar Joni Martinus, VP Public Realtions PT KAI dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman PT KAI.

Baca Juga: Nissa Sabyan Sudah Berani Muncul Lagi di Depan Publik, Pakar: Nggak Ada Ekspresi Takut

Baca Juga: Ayo Mengaji Ramadhan 2021: Baca Surat As-Saff, Arab, Latin, dan Artinya

Kini, alternatif layanan tes untuk screening Covid-19 bagi calon penumpang kereta api jarak jauh sudah disediakan oleh PT KAI.

Sebagaimana diberitakan Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com dalam artikel berjudul Turun Harga! Mulai 9 April 2021 Layanan Rapid Test Antigen di Stasiun Kini Rp85.000 saat ini PT KAI telah menyedikakan layanan Rapid Test Antigen dan GeNose C19 sebagai salah satu syarat perjalanan menggunakan kereta api.

Penurunan tarif Rapid Test Antigen tersebut diungkapkan oleh Joni Martinus selaku VP Public Relations PT KAI.

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x