Pemerintah Daerah Sulbar Tak Kunjung Beri Bantuan, DPRD: Seharusnya 30 Persen Anggaran Sudah Turun

- 28 April 2021, 06:51 WIB
Ilustrasi dana bansos.
Ilustrasi dana bansos. /Pixabay/EmAji

PR SOLORAYA – Bencana gempa yang melanda Sulawesi Barat (Sulbar) beberapa waktu lalu menimbulkan banyak korban jiwa.

Banyak nya korban yang terdampak, mengetuk kepedulian sejumlah masyarakat di Tanah Air.

Namun, pemerintah setempat justru belum sama sekali memberikan bantuan kepada masyarakat.

Baca Juga: 5 Cara Menghapus Secara Permanen atau Mengembalikan Posting Instagram yang Baru Saja Dihapus

Menanggapi hal tersebut, DPRD Provinsi Sulawesi Barat meminta Pemerintah Provinsi Sulbar mengalokasikan anggaran untuk penanggulangan bencana di wilayah tersebut.

Pengalokasian anggaran untuk penanggulan bencana itu bersumber dari APBD Sulbar.

DPRD Provinsi menilai, Pemerintah Sulbar hanya sibuk menerima bantuan gempa dari pihak luar.

Baca Juga: Klaim Lebih Enak Bawakan Program Talkshow, Andre Taulany: OVJ Sekarang Lebih Banyak Hipnotis

“Hingga saat ini Pemerintah Sulbar belum mengalokasikan APBD Sulbar untuk penanggulangan gempa,” ujar Ketua Komisi II DPRD Sulbar Sukri Umar dikutip Pikiranrakyat-Soloraya.com dari Antara.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah