PDIP soal Profesor Kehormatan Unhan untuk Mega: Ibu Telah Terima 9 Gelar Doktor Honoris Causa

- 8 Juni 2021, 14:03 WIB
PDIP angkat bicara soal rencana pemberitan gelar profesor kehormatan atau doktor honoris causa dari Unhan kepada Megawati.
PDIP angkat bicara soal rencana pemberitan gelar profesor kehormatan atau doktor honoris causa dari Unhan kepada Megawati. /Dok. PDI Perjuangan

PR SOLORAYA – Megawati Soekarnoputri dikabarkan akan menerima gelar profesor kehormatan dari Universitas Pertahanan (Unhan).

Terkait gelar profesor kehormatan dari Unhan tersebut, pihak PDI Perjuangan (PDIP) pun belum lama ini angkat bicara.

Menurut Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, total sudah ada 9 gelar doktor honoris causa yang diterima Megawati.

Baca Juga: Ririe Fairus Beberkan Fakta Terkait Mantan Suaminya, Ayus dan Nissa Sabyan Benar Telah Menikah Siri?

"Atas kiprah kepemimpinannya selama ini, Ibu Megawati tercatat telah menerima sembilan gelar doktor honoris causa dari dalam dan luar negeri," ujar Hasto.

Dikutip PikiranRakyat-SoloRaya.com dari laman ANTARA, Hasto menyebut Indonesia berhasil menghadapi krisis berkat kepemimpinan Megawati.

Hasto juga menyatakan kepemimpinan Megawati adalah penuh tanggung jawab berkaitan dengan masa depan bangsa.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 Tuai Polemik, Kini Giliran Ahli Virologi Jepang Angkat Bicara

Ada beberapa langkah yang dilakukan Megawati saat masih duduk di pemerintahan, di antaranya adalah melahirkan sejumlah lembaga.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x