KAI Hadirkan GeNose di Dua Stasiun Jawa dan Sumatra, Kini Totalnya Sudah Ada di 65 Stasiun

- 21 Juni 2021, 15:54 WIB
KAI menghadirkan tes GeNose di dua stasiun Cilacap dan Medan, kini GeNose sudah ada di 65 stasiun di Indonesia.
KAI menghadirkan tes GeNose di dua stasiun Cilacap dan Medan, kini GeNose sudah ada di 65 stasiun di Indonesia. /ANTARA/Ruth Intan Sozometa Kanafi

2. Daop 2 Bandung: Stasiun Bandung, Stasiun Kiaracondong, Stasiun Banjar dan Stasiun Tasikmalaya.

3. Daop 3 Cirebon: Stasiun Cirebon, Stasiun Cirebon Praujaran, Stasiun Jatibarang, Stasiun Brebes dan Stasiun Haurgeulis.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Salah Satu Kartu dan Ketahui Cara Orang Melihat Dirimu

4. Daop 4 Semarang: Stasiun Semarang Tawang, Stasiun Semarang Poncol, Stasiun Cepu, Stasiun Pekalongan dan Stasiun Tegal.

5. Daop 5 Purwokerto: Stasiun Purwokerto, Stasiun Gombong, Stasiun Kebumen, Stasiun Kroya, Stasiun Kutoarjo, Stasiun Sidorejo dan Stasiun Cilacap.

6. Daop 6 Yogyakarta: Stasiun Yogyakarta, Stasiun Solo Balapan, Stasiun Lempuyangan, Stasiun Wates, Stasiun Klaten dan Stasiun Purwosari.

Baca Juga: TREASURE akan Keluarkan Light Stick Resmi, Simak Makna hingga Kisaran Harganya

7. Daop 7 Madiun: Stasiun Madiun, Stasiun Jombang, Stasiun Kediri, Stasiun Blitar, Stasiun Kertosono, Stasiun Nganjuk dan Stasiun Tulungagung.

8. Daop 8 Surabaya: Stasiun Surabaya Gubeng, Stasiun Surabaya Pasar Turi, Stasiun Bojonegoro, Stasiun Malang, Stasiun Lamongan, Stasiun Mojokerto dan Stasiun Sidoarjo.

9. Daop 9 Jember: Stasiun Jember, Stasiun Kalisetail, Stasiun Ketapang dan Stasiun Probolinggo.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @kai121_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah