Jabar Terbanyak, Wilayah Ini Miliki Total 1.038 Titik Penyekatan PPKM Darurat jelang Idul Adha

- 16 Juli 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi PPKM Darurat. Berikut 8 wilayah yang di dalamnya terdapat 1.038 titik penyekatan PPKM Darurat selama Idul Adha 2021, simak selengkapnya.
Ilustrasi PPKM Darurat. Berikut 8 wilayah yang di dalamnya terdapat 1.038 titik penyekatan PPKM Darurat selama Idul Adha 2021, simak selengkapnya. /Humas Polri

PR SOLORAYA – Tersedia informasi lengkap 8 wilayah yang di dalamnya terdapat 1.038 titik penyekatan PPKM Darurat menjelang Idul Adha.

Polri akan menyebarkan 1.038 titik penyekatan PPKM Darurat di 8 wilayah yang tersebar di Lampung, Jawa, dan Bali.

Disebarkan 1.038 titik penyekatan PPKM Darurat di 8 wilayah oleh Polri tersebut adalah untuk mencegah penularan Covid-19.

Baca Juga: Instansi CPNS 2021 Lulusan SMA Sepi Peminat, Cek di 10 Kementerian Berikut Ini

Kakorlantas Polri Irjen Pol Istiono di Jakarta pada Kamis 15 Juli 2021 lalu telah mengonfirmasi hal tersebut kepada awak media.

Dikutip PRSoloRaya.com, Istiono menyatakan hanya sektor esensial dan kritikal yang oleh beroperasi selama PPKM Darurat tersebut.

Momen Idul Adha 2021 bertepatan dengan PPKM Darurat sehingga akan ada pembatasan demi mencegah penularan corona.

Baca Juga: Profil, Nilai Pasaran, dan Prestasi Arjen Robben dari Transfermarkt, Legenda Belanda yang Pensiun Lagi

Di antara 8 wilayah yang menerapkan titik penyekatan tersebut, Jawa Barat adalah yang terbanyak, sedangkan Bali adalah yang paling sedikit.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x