G20 Tekankan Aksi Nyata Transisi Energi, Menkeu Sri Mulyani: Salah Satu yang Tidak Mudah Dicapai

- 17 November 2022, 17:20 WIB
Menurut penjelasan Menkeu Sri Mulyani tersebut bahwa pada KTT G20 membutuhkan adanya aksi nyata dalam mewujudkan transisi energi bagi dunia.
Menurut penjelasan Menkeu Sri Mulyani tersebut bahwa pada KTT G20 membutuhkan adanya aksi nyata dalam mewujudkan transisi energi bagi dunia. /Instagram.com/@smindrawati S

Hal ini, sebagaimana pada paragraf 12 G20 Bali yang menghasil Leaders Declaration terkait komitmen Pemerintah.

Baca Juga: Lirik Lagu When We Were Young – Adele, Masa Muda yang Berharga dan Ingin Diulang Kembali

Supaya dapat mencapai target Sustainable Development Goals (SDG) 7 dan menghapuskan adanya kesenjangan akses terhadap energi.

“Sektor energi adalah sektor yang menghasilkan CO2 dan yang paling mahal atau costly dari sisi untuk mencapai keseimbangan,” jelas Menkeu Sri Mulyani

“Antara mencapai target Nationally Determined Contribution (NDC) yaitu menghilangkan atau mengurangi ancaman perubahan iklim,” tukas Menkeu lagi.

Baca Juga: Ingin Kerja Lebih Nyaman dan Produktif? Lakukan 7 Cara Mengatur Ruang Kerja Berikut Ini

“Namun disisi lain tadi disebutkan SDG 7 adalah menutup gap antara mereka yang belum mendapatkan akses energi maupun mereka yang kemudian miskin karena tidak mendapat akses energi.” Ucap Menkeu Sri Mulyani.***

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: kemenkeu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah