Pelamar PPPK Teknis Kemensos 2022 Harap Cermati Informasi Ini, Ada Hal Penting yang Harus Segera Dilakukan

- 31 Januari 2023, 13:32 WIB
Ilustrasi. Pelamar PPPK Teknis Kemensos 2022 Harap Cermati Informasi Ini, Ada Hal Penting yang Harus Segera Dilakukan
Ilustrasi. Pelamar PPPK Teknis Kemensos 2022 Harap Cermati Informasi Ini, Ada Hal Penting yang Harus Segera Dilakukan /Sekretariat Kabinet (Setkab)/

BERITASOLORAYA.com – Berikut informasi penting yang harus diketahui oleh seluruh pelamar PPPK Teknis Kemensos 2022.

Rekrutmen PPPK Teknis Kemensos 2022 sudah digelar dan kini tiba pada tahapan pengumuman seleksi administrasi pasca sanggah.

Hasil seleksi administrasi pasca sanggah juga sudah diumumkan oleh Kemensos secara resmi melalui Pengumuman Nomor 4/1/KP.01.01/01/2023 tentang hasil seleksi administrasi setelah masa sanggah pengadaan PPPK Formasi Jabatan Fungsional Teknis Kemensos Tahun 2022.

Pada pengumuman tersebut terdapat rincian nama pelamar yang dinyatakan lolos seleksi administrasi pasca sanggah dan juga beberapa hal penting lainnya.

Bagi pelamar yang lolos, menurut informasi dari Kemensos harus segera melakukan intruksi sebagaimana yang tercantum dalam pengumuman tersebut.

Baca Juga: Kabar Gembira, Calon PNS dan PPPK Segera Bersiap. Rekrutmen CASN 2023 Telah Sampai Tahap Ini...

Disebutkan dalam pengumuman itu, bahwa ada sebanyak 122 pelamar yang melakukan sanggahan dan Panitia Seleksi melakukan pemeriksaan ulang atas semua sanggahan yang diajukan.

122 pelamar tersebut mengajukan sanggahan atas hasil seleksi administrasi PPPK Teknis Kemensos 2022 yang telah diumumkan.

Dan bagi pelamar PPPK Teknis yang dinyatakan lulus seleksi administrasi pasca sanggah berdasarkan jabatan yang dilamar sebagaimana di dalam lampiran surat pengumuman Kemensos ini.

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x