MenpanRB Siap Berikan Kejutan Gembira bagi Tenaga Honorer, Diangkat Jadi ASN?

- 9 Februari 2023, 13:10 WIB
Usulan MenpanRB Azwar Anas mengenai penyelesaian tenaga honorer di Indonesia
Usulan MenpanRB Azwar Anas mengenai penyelesaian tenaga honorer di Indonesia /youtube.com/Kementerian PANRB

Baca Juga: Kabar Baik, Tenaga Honorer Tidak Akan Dihapus, Kepala Daerah Akan Angkat Menjadi Posisi Ini...

B. Menghapus semua tenaga honorer

C. Mengangkat tenaga honorer sesuai dengan skala prioritas dan seleksi ketat

Menurut Anas dari ketiga solusi diatas pasti punya kelebihan dan kekurangan masing-masing, tinggal nantinya pemerintah mencari solusi yang paling baik kedepan.

Baca Juga: Kabar Gembira, Formasi PPPK Akan Dibuka Banyak, Siap Jadikan Banyak Guru ASN Tahun 2023...

Pada prinsipnya, pemerintah ingin pelayanan publik tidak terganggu karena kebijakan penghapusan tenaga honorer tersebut.

Reformasi birokrasi harus tetap berjalan optimal agar membuat Indonesia menjadi birokrasi kelas dunia yang profesional.

Azwar Anas juga menjelaskan kalau tiga opsi tersebut akan dikaji lebih mendalam dan akan menggunakan sisi kemanusiaan dan hati dalam mengambil solusi.

Halaman:

Editor: Calvin Natanael

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah