HARI INI! Gerhana Bulan Penumbra 2023 Akan Tampak di Seluruh Wilayah Indonesia, Cek Waktu Pembagiannya

- 5 Mei 2023, 09:39 WIB
Ilustrasi - waktu pembagian Gerhana Bulan Penumbra 2023 di Indonesia hari ini
Ilustrasi - waktu pembagian Gerhana Bulan Penumbra 2023 di Indonesia hari ini /Unsplash/Marta Savelyeva

BERITASOLORAYA.com – Gerhana Bulan Penumbra akan terjadi sejak tanggal 5 sampai 6 Mei 2023 yang akan terlihat dari seluruh wilayah Indonesia berdasarkan pembagian waktu yang telah dijadwalkan.

Sebagai fenomena alam, Gerhana Bulan Penumbra adalah suatu kejadian ketika Bulan, Bumi dan Matahari berada pada posisi yang sejajar sehingga membuat bulan terlihat redup untuk sementara waktu.

Kali ini, Gerhana Bulan Penumbra yang terjadi di tahun 2023 akan terlihat di Indonesia dengan pembagian waktu sesuai wilayahnya.

BeritasSoloraya.com melansir dari BMKG pada Jumat, 5 Mei 2023 tentang jadwal Gerhana Bulan Penumbra sesuai dengan pembagian waktu di wilayah Indonesia.

Baca Juga: Gaji PNS Vs Gaji PPPK, Mana yang Lebih Besar? INGAT, Hanya Pegawai Ini yang Dapatkan Pensiun!

1. Waktu Indonesia Barat (WIB)

- Fase Awal Gerhana: 22.12.19 (5 Mei 2023)

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x