NASIB 2,3 Juta Tenaga Honorer 2023, DPR Berikan Pencerahan Begini.. Wajib Simak!

- 5 Mei 2023, 14:33 WIB
Penyelesaian tenaga honorer Menteri PANRB bersama DPRI RI
Penyelesaian tenaga honorer Menteri PANRB bersama DPRI RI /Humas Menteri PANRB/byu/

BERITASOLORAYA.com - Nasib 2,3 juta tenaga honorer di Indonesia masih jadi perbincangan hangat, bahkan setelah adanya usulan menarik dari anggota DPR.

 

Terlebih, tenaga honorer akan menghadapi penghapusan honorer pada bulan November 2023 yang akan datang sebagaimana surat resmi dari pemerintah.

Nasib tenaga honorer tentu masih menjadi pertanyaan besar, apakah seluruh tenaga honorer akan diangkat menjadi ASN atau tidak, yang pasti pemerintah saat ini masih membahas penyelesaian tersebut.

Penyelesaian tenaga honorer telah dimulai Menteri PANRB yakni Abdullah Azwar Anas, melalui diskusi aktif dengan para kepala daerah hingga DPR RI.

Baca Juga: 7 Tips Belajar Efektif bagi Mahasiswa, Simak Artikel Menarik Berikut Ini

Pembahasan opsi terbaik untuk mengatasi tenaga honorer ini tentu selalu menjadi topik yang menarik untuk dibahas.

Terlebih, pada saat Abdullah Azwar Anas melakukan diskusi mendalam terkait opsi terbaik untuk penyelesaian tenaga honorer bersama dengan Komisi II DPR RI, terdapat usulan-usulan yang menarik perhatian.

Halaman:

Editor: Datu Puan Absa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x