Guru Gagal Lulus PPPK 2022 Jangan Khawatir, Dirjen GTK Janjikan Penempatan Segera, Selamat !!!

- 28 Mei 2023, 06:00 WIB
Berikut kabar penting yang wajib diketahui guru sertifikasi di bulan Mei 2023, supaya memahami perkembangan di info GTK.
Berikut kabar penting yang wajib diketahui guru sertifikasi di bulan Mei 2023, supaya memahami perkembangan di info GTK. /InfoPublik.id/


BERITASOLORAYA.com - Kabar gembira bagi guru yang gagal lulus dalam seleksi PPPK 2022, dimana ada kabar menggembirakan dari Dirjen GTK Kemendikbud, Nunuk Suryani.

 

Tidak sedikit guru yang gagal lulus dalam seleksi PPPK 2022 yang berada di bawah naungan Kemendikbudristek dan tentunya gagal untuk menjadi ASN tahun 2023 ini.

Kini ada berita optimisme dari guru yang gagal lulus PPPK 2022 dari Dirjen GTK, Nunuk Suryani soal pengempatan para guru yang gagal jadi guru ASN tersebut.

Baca Juga: Ganjar Sebut 3 Bidang Honorer Ini Penting Bagi Jawa Tengah, Minta Jangan Dihapus Karena...

Nunuk Suryani memberikan penjelasan soal masa depan guru yang gagal lulus dalam seleksi PPPK 2022 dimana juga termasuk untuk memenuhi kuota formasi PPPK 2023.

Sudah diketahui bersama, kalau Kemendikbud sudah menetapkan jumlah formasi untuk kuota formasi guru PPPK sebanyak 662.000 peserta untuk kebutuhan formasi guru di tahun 2023.

Tapi, kebutuhan formasi guru PPPK tidak semuanya bisa terpenuhi karena masih terdapat banyak daerah yang masih mengusulkan kekurangan formasi guru PPPK.

Halaman:

Editor: Calvin Natanael


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x