RESMI, 4 Bidang Formasi Seleksi ASN CPNS dan PPPK 2023 yang Terbuka untuk Honorer dan Umum. Adakah Jurusanmu?

- 4 Juli 2023, 19:25 WIB
Ilustrasi seleksi ASN CPNS dan PPPK tahun 2023
Ilustrasi seleksi ASN CPNS dan PPPK tahun 2023 /Instagram/@bkngoidofficial

BERITASOLORAYA.com – Pemerintah melalui Kementerian PANRB telah menggaungkan adanya 4 bidang formasi dalam seleksi ASN CPNS dan PPPK tahun 2023.

Bidang formasi dalam seleksi ASN CPNS dan PPPK di tahun 2023 tersebut terbuka untuk masyarakat umum, terutama para lulusan baru atau fresh graduate.

Selain itu, bidang formasi dalam seleksi ASN CPNS dan PPPK tahun 2023 tersebut juga memberikan kuota khusus yang cukup banyak bagi para tenaga honorer.

Hal itu karena seleksi ASN CPNS dan PPPK 2023 tersebut, merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mengatasi masalah tenaga honorer yang telah cukup lama menjadi polemik di tanah air.

Baca Juga: SUPER KEREN, Ini 4 Rekomendasi Tempat Wisata Paling Instagramable di Kota Bogor, Wajib Banget Dikunjungi!

Lalu bidang formasi apa sajakah yang menjadi prioritas pemerintah dan telah diumumkan ke publik tersebut?

Sebelumnya, perlu diketahui terlebih dahulu, bahwa beberapa waktu yang lalu tepatnya pada tanggal 12 Juni 2023, Menpan RB telah mengadakan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Tujuan pertemuan tersebut adalah untuk membahas sejumlah isu aktual termasuk di dalamnya membahas tentang rencana seleksi ASN CPNS dan PPPK di tahun 2023.

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah