Lulus SMA Jadi ASN! CPNS 2023 Bisa Dilamar Lulusan SMA di 3 Instansi Ini Lho

- 15 September 2023, 18:35 WIB
Lulus SMA Jadi ASN! CPNS 2023 Bisa Dilamar Lulusan SMA di 3 Instansi Ini Lho
Lulus SMA Jadi ASN! CPNS 2023 Bisa Dilamar Lulusan SMA di 3 Instansi Ini Lho /Dokumen PANRB/

3. PPPK dan CPNS 2023 Lulusan SMA di Badan Intelijen Negara
Tak hanya Kejaksaan RI dan Kemenkumham, BIN atau Badan Intelijen Negara juga membuka peluang para pelamar lulusan SMA untuk ambil bagian dalam seleksi PPPK dan CPNS 2023.

Dalam surat Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 544 Tahun 2023 Tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintahan Pusat Tahun Anggaran 2023, formasi PPPK dan CPNS 2023 yang dapat dilamar lulusan SMA adalah posisi asisten penata kelola intelijen.

Baca Juga: Kembali Bertemu, Kim Jong Un dan Vladimir Putin Saling Bertukar Hadiah, Ternyata Ini Hadiahnya

Untuk mempersiapkan tes PPPK dan CPNS 2023 nanti, anda membutuhkan beberapa dokumen yang wajib dilampirkan. Beberapa dokumen tersebut adalah:

1. Fotokopi ijazah terakhir
2. Fotokopi Transkrip nilai
3. Fotokopi/scan KTP elektronik
4. Fotokopi akta kelahiran
5. Fotokopi surat keterangan
6. Pas foto terbaru
7. Daftar Riwayat Hidup (curiculum vitae)
8. Surat pernyataan penempatan di mana pun


Itulah informasi mengenai 3 instansi pemerintah yang dapat dilamar calon pelamar PPPK dan CPNS 2023 dengan kualifikasi pendidikan terakhir, SMA sederajat. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah