Seleksi Kompetensi Teknis PPPK 2023 Segera Digelar, Catat Ketentuan Terbaru dari BKN untuk CAT BKN 2023

- 2 November 2023, 10:48 WIB
Seleksi Kompetensi Teknis PPPK 2023 Segera Digelar, Catat Ketentuan Terbaru dari BKN untuk CAT BKN 2023
Seleksi Kompetensi Teknis PPPK 2023 Segera Digelar, Catat Ketentuan Terbaru dari BKN untuk CAT BKN 2023 /Dokumentasi Kominfo/

BERITASOLORAYA.com - Setelah melewati masa sanggah administrasi, tahapan lanjutan yang akan diikuti peserta adalah seleksi kompetensi teknis PPPK 2023.

Akan tetapi, sebelum mengikuti seleksi kompetensi teknis, peserta PPPK 2023 wajib cek terlebih dahulu waktu dan tempat pelaksanaan seleksi tersebut yang mana bisa dilakukan mulai dari saat ini.

Selain itu, bagi seluruh peserta PPPK 2023 perlu untuk dicatat bahwa ada ketentuan terbaru yang wajib diketahui terkait BKN yang telah mengembangkan sistem CAT BKN 2023.

Baca Juga: Selain Gaji, Pegawai PPPK Tahun 2024 akan Dapat 5 Tunjangan

Karena kita ketahui bahwa, sistem seleksi kompetensi teknis yang akan diikuti peserta PPPK 2023 adalah dengan sistem Computer Assisted Test yang merupakan aplikais yang dikemabngkan oleh BKN secara langsung.

Peserta yang mengikuti seleksi kompetensi teknis akan dihadapkan dengan beberapa ketentuan terbaru, yang mana hal ini dibuat oleh BKN untuk meningkatkan integritas tes calon ASN tahun anggaran 2023.

Selain itu, ketentuan baru dari BKN ini merupakan salah satu bentuk Pemerintah untuk mengurangi kecurangan dari hasil seleksi kompetensi teknis dan beberapa seleksi lainnya yang menggunakan aplikasi CAT BKN 2023.

Adapun penggunaan sistem CAT BKN ini berlangsung untuk empat jenis seleksi pengadaan calon ASN PPPK dan CPNS 2023, yaitu ada tes seleksi kompetensi teknis, manajerial, sosiokultural, dan wawancara.

Guna untuk meningkatkan efisiensi dan mengurangi kecurangan dalam pelaksanaannya, Bada Kepegawaian Negara membuat pengemabnag terbaru terkait apliakasi yang siap dipakai itu.

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x