Khusus Konser Coldplay Malam Ini, Jam Operasional MRT – Transjakarta Diperpanjang, Berikut Jadwalnya

- 15 November 2023, 16:23 WIB
Grup band asal Inggris, Coldplay yang akan menggelar konsernya malam ini di SUGBK, sehingga MRT dan Transjakarta memperpanjang jam operasionalnya hingga dini hari.
Grup band asal Inggris, Coldplay yang akan menggelar konsernya malam ini di SUGBK, sehingga MRT dan Transjakarta memperpanjang jam operasionalnya hingga dini hari. /pmjnews.com

Baca Juga: PSSI Resmi Rilis Harga Tiket Timnas Indonesia Lawan Argentina, Erick Thohir Yakin Lebih Booming dari Coldplay

Dari Stasiun MRT Istora Mandiri: Pukul 00.04 WIB; Pukul 00.19 WIB; Pukul 00.34 WIB; Pukul 00.49 WIB; Pukul 01.04 WIB.

Jadwal MRT Kereta Terakhir Menuju Stasiun Lebak Bulus Grab

Dari Stasiun MRT Istora Mandiri: Pukul 00.16 WIB; Pukul 00.30 WIB; Pukul 00.44 WIB; Pukul 00.59 WIB; Pukul 01.14 WIB.

Dari Stasiun MRT Senayan: Pukul 00.19 WIB; Pukul 00.33 WIB; Pukul 00.47 WIB; Pukul 01.02 WIB; 01.17 WIB.

Baca Juga: Timnas Indonesia akan Lawan Messi, Erick Thohir Yakin Bisa Jauh Lebih Besar dan Viral Daripada Coldplay

Kemudian, berikut ini cara mudah menuju SUGBK menggunakan MRT:

- Naik MRT Jakarta turun di Stasiun MRT Senayan, dilanjutkan dengan berjalan kaki kurang lebih 400 meter dari Stasiun MRT Senayan melalui pintu 5.

- Naik MRT jakarta turun di Stasiun MRT Istora Mandiri, dilanjutkan dengan berjalan kaki kurang lebih 500 meter dari Stasiun MRT Istora Mandiri melalui pintu 7.

Baca Juga: MUI dan PA 212 Tolak Konser Coldplay di Indonesia, Sandiaga Uno Malah Lakukan Ini

Halaman:

Editor: Endah Primasari Utami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x