Tujuan Penting dari Adanya Komunitas Belajar dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar

- 16 Juli 2022, 20:04 WIB
Beberapa tujuan penting dari adanya komunitas belajar dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar
Beberapa tujuan penting dari adanya komunitas belajar dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar /pexels.com/Yan Krukov

BERITASOLORAYA.com – Sebuah komunitas belajar diciptakan untuk mempermudah dalam penerapan Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar di satuan pendidikan. Biasanya dalam sebuah proses pembelajaran akan dijumpai masalah dan hambatan.

Karena itulah, komunitas belajar diciptakan. Adanya komunitas belajar ini diharapkan dapat dimanfaatkan untuk memecahkan masalah dan hambatan dalam penerapan Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar.

Hadirnya komunitas belajar ini bisa dipakai untuk berdiskusi, berbagi praktik, serta melakukan sharing oleh para anggotanya.

Baca Juga: Ini Kategori Anggota yang Bisa Mengikuti Komunitas Belajar untuk Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar

Sehingga adanya komunitas belajar ini memang berfungsi penting dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar.

Seperti informasi yang dikutip BeritaSoloRaya.com dari laman resmi Kemendikbud, adanya komunitas belajar ini memiliki tujuan penting dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar.

Adapun tujuan penting dari adanya komunitas belajar adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Ketahui, Ini Beberapa Manfaat Penting dari Komunitas Belajar dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar

1. Mengedukasi anggota komunitas

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x