Rekapitulasi Hasil Pengolahan Tes Substantif PPG Prajabatan Gelombang 1 Tahun 2023. Mulai Umum Sampai Vokasi!

- 2 Agustus 2023, 14:52 WIB
rekapitulasi hasil pengolahan tes substantif PPG Prajabatan gelombang 1 tahun 2023
rekapitulasi hasil pengolahan tes substantif PPG Prajabatan gelombang 1 tahun 2023 /

BERITASOLORAYA.com – Informasi tentang rekapitulasi hasil pengolahan tes substantif PPG Prajabatan gelombang 1 tahun 2023 ini penting diperhatikan secara saksama.

Dalam rekapitulasi hasil pengolahan tes substantif PPG Prajabatan gelombang 1 tahun 2023 tersebut disampaikan mulai kategori umum sampai dengan vokasi.

Adapun pada penyampaian rekapitulasi hasil pengolahan tes substantif PPG Prajabatan gelombang 1 tahun 2023 tersebut juga diketahui bahwa jumlah yang lulus ada sebanyak 22.347 dan tidak lulus sebanyak 10.237.

Baca Juga: TERBARU, Jadwal Seleksi Akademik PPG Dalam Jabatan Gelombang 2 2023. Kemdikbud Sebut Agustus?

Berikut ini rekapitulasi hasil pengolahan tes substantif PPG Prajabatan gelombang 1 tahun 2023 secara lengkap yang penting untuk diketahui berdasarkan pengumuman Kemdikbud nomor 4610/B/GT.00.05/2023:

Umum

Bidang Studi:

1. Guru Kelas SD jumlah lulus 6.324 dan jumlah tidak lulus 2.510

2. Bahasa Indonesia jumlah lulus 1.739 dan jumlah tidak lulus 708

3. Matematika jumlah lulus 2.814 dan jumlah tidak lulus 1.246

4. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan jumlah lulus 2.202 dan jumlah tidak lulus 506

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x