Wisata Kota Solo Semakin Asyik dengan Kendaraan Wisata Berbasis Listrik. Yuk Lihat Cara dan Rutenya...

- 26 Maret 2022, 21:39 WIB
Kendaraan Wisata Berbasis Listrik Solo
Kendaraan Wisata Berbasis Listrik Solo /IG Gibran Rakabuming


BERITASOLORAYA.com – Kota Solo memiliki banyak tempat wisata menarik untuk dikunjungi oleh para wisatawan.


Wisata Solo bukan hanya berfokus pada satu jenis saja, banyak hal yang bisa dinikmati selama berwisata ke kota tersebut.


Wisata Solo menawarkan berbagai macam destinasi seperti museum, taman kota, kebun binatang, bahkan wisata kuliner yang akan membuat liburan Anda menjadi tak terlupakan.

Baca Juga: Lirik Lagu Janji Kita oleh Mahalini dan Nuca


Untuk menjangkau berbagai destinasi wisata di Kota Solo, Anda dapat menggunakan kendaraan pribadi maupun angkutan umum yang tersedia di kota tersebut.


Namun seiring dengan program pemerintah untuk membudayakan kendaraan listrik yang ramah lingkungan, Pemerintah Kota Solo (Pemkot Solo) menyediakan fasilitas Kendaraan Wisata Berbasis Listrik.


Saat ini, Kendaraan Wisata Berbasis Listrik ini mempunyai 3 rute yang dilalui dan masyarakat dapat menggunakannya untuk menuju ke lokasi wisata yang diinginkan.


Dikutip BeritaSoloRaya.com dari akun Instagram @gibran_rakabuming, berikut rute yang dilalui oleh Kendaraan Wisata Berbasis Listrik Kota Solo.

Baca Juga: ‘Twin Flame’, Lagu Baru yang Dinyanyikan Machine Gun Kelly kepada Megan Fox


Rute pertama adalah Benteng Vastenburg - Keraton Kasunanan - Baluwarti - Kampung Batik Kauman - Mangkunegaran - Pasar Gedhe - Benteng Vasternburg.

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: Instagram @gibran_rakabuming


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x