Gibran Hadiri Royal Dinner Penanda Berakhirnya Agenda G20 Di Solo

- 2 April 2022, 13:55 WIB
Gibra dan GPAA Mangkunegara X hadiri Royal Dinner di Solo
Gibra dan GPAA Mangkunegara X hadiri Royal Dinner di Solo /Tangkapan Layar YouTube Solo Times/

Kemudian, Menteri Perindustrian (Menperin) Republik Indonesia, Agus Gumiwang, mengungkapkan bahwa Pemerintah sengaja menunjuk Kota Surakarta karena keragaman budayanya. Solo juga diketahui memiliki infrastruktur yang cukup untuk event internasional.

Selain itu, kata Menperin Agus Gumiwang, pihaknya merasa perlu mengenalkan kearifan lokal yang ada di Solo pada dunia melalui kegiatan G20 ini.

"Produk UKM/IKM di Solo bisa ditawarkan karena memiliki nilai sejarah. Selain itu para delegasi bisa belajar banyak terkait batik yang merupakan heritage Indonesia. Saya kira semua delegasi secara umum mendukung posisi yang diajukan Indonesia dalam pembahasan topik industri ini", kata Agus.***

 

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: YouTube Solo Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah