BUKAN TWITTER! Begini Cara Membuat Akun Threads, App yang Baru Dirilis Meta dan Terhubung dengan Instagram

- 6 Juli 2023, 15:47 WIB
Ilustrasi cara membuat akun Threads yang mirip Twitter tapi milik Meta yang terhubung dengan Instagram
Ilustrasi cara membuat akun Threads yang mirip Twitter tapi milik Meta yang terhubung dengan Instagram /Tangkap layar Google Play

BERITASOLORAYA.com – Pada hari ini Kamis tanggal 6 Juli 2023, Meta resmi merilis aplikasi baru yang diberi nama Threads. Aplikasi unik yang memberikan wadah bagi pengguna dalam menyebarkan utas ini terhubung langsung dengan Instagram.

Uniknya, Threads memiliki tampilan yang hampir mirip dengan Twitter. Tidak hanya mewadahi pengguna menyebarkan informasi berupa tulisan, Threads juga memungkinkan pengguna membagikan tautan, video, dan foto.

Karena sisi menarik ini, banyak pengguna media sosial segera mencari cara membuat akun Threads sesaat setelah aplikasi ini resmi dirilis oleh Meta.

Baca Juga: Selain Belajar Online, 6 Manfaat Teknologi Digital bagi Anak Ini Wajib Diketahui Orang Tua, Apa Saja?

Threads menjadi semakin dinilai menarik karena pengguna Instagram secara langsung bisa mendaftarkan dirinya hanya dengan login menggunakan akun Instagram saja tanpa memerlukan data lainnya.

Tidak hanya memberikan fasilitas berupa penyebarluasan utas, aplikasi milik Meta ini memungkinkan pengguna saling bertukar like, komentar, bahkan me-repost utas milik pengguna lain.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari berbagai sumber, berikut ini adalah cara membuat akun Threads yang terhubung langsung dengan akun Instagram.

Baca Juga: TIDAK BANYAK ORANG TAHU, Inilah 10 Fakta Menarik Tentang Google , Simak Selengkapnya

1. Mengunduh Aplikasi Threads

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x