Cek Fakta, 5 Manfaat Air Mawar Bagi Rambut Wanita, Mencegah Ketombe Sampai Melembabkan

- 13 Januari 2022, 18:09 WIB
Manfaat campuran air mawar bagi kesehatan dan kecantikan wajah
Manfaat campuran air mawar bagi kesehatan dan kecantikan wajah /Grace Madeline/Unsplash/

Kalau rambut kamu memang sudah rusak, coba gunakan air mawar yang bisa mengembalikan keindahan rambut kamu.

Untuk diaplikasikan di rambut, cukup pijat dengan air mawar secara perlahan saja. Hasilnya, kulit kepala kamu akan diremajakan dan rambut akan menjadi lebih lembut.

Baca Juga: Faktor yang Mempengaruhi Intensitas Keramas. Ternyata Jenis Rambut Juga Berpengaruh

  1. Melembabkan batang rambut

Buat kamu yang mempunyai rambut kering, coba gunakan air mawar yang bisa melembabkan rambut kamu.

Bahan alami pada air mawar mengandung pH yang sedikit asam sehingga, bisa membantu batang rambut terhidrasi.

Kamu bisa mendapatkan hasil maksimal, rutinlah mengaplikasikan air mawar di rambut kamu. Dengan begitu, batang rambut kamu perlahan akan lebih halus dan lembab.

Baca Juga: Cek Fakta: Minyak Alpukat Bermanfaat Untuk Kulit dan Rambut

  1. Mengatasi Rambut yang Berminyak

Problem rambut berminyak memang mengganggu kebanyakan wanita dalam beraktivitas. Air mawar ternyata bisa digunakan untuk mengatasi rambut yang berminyak, dimana bisa menjaga level keasaman kulit kepala.

Jadi ada baiknya kamu jadikan air mawar sebagai mengatasi rambut yang berminyak, kamu cukup mengaplikasikannya pada rambut yang berminyak.

  1. Membantu Pertumbuhan Rambut

Untuk kamu yang frustasi karena rambut tidak tumbuh-tumbuh, padahal sudah menggunakan berbagai jenis hair serum.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah