UPDATE, Harga Cabai dan Bahan Pokok Lainnya pada 5 Pasar di Kabupaten Jember per 31 Januari 2024

- 31 Januari 2024, 13:18 WIB
Ilustrasi harga cabai dan bahan pokok lainnya pada lima pasar berbeda Kabupaten Jember per 31 Januari 2024
Ilustrasi harga cabai dan bahan pokok lainnya pada lima pasar berbeda Kabupaten Jember per 31 Januari 2024 /ka_re/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Informasi terbaru harga cabai dan bahan pokok lainnya di Kabupaten Jember per tanggal 31 Januari 2024 ini perlu Anda ketahui.

Adapun harga cabai dan sejumlah bahan pokok lainnya di Kabupaten Jember per tanggal 31 Januari 2024 ini pada 5 (lima) pasar berbeda.

Diketahui bahwa harga cabai dan sejumlah bahan pokok lainnya di Kabupaten Jember per tanggal 31 Januari 2024 tersebut pada lima pasar yakni Pasar Tanjung, Tanggul, Ambulu, Rambipuji, dan Puger.

Baca Juga: Hampir Rp40 Ribu per Kg Harga Bawang Merah di Provinsi DKI Jakarta Hari Ini, Berikut Daftar Lengkapnya

Berikut ini harga cabai dan sejumlah bahan pokok lainnya pada lima pasar di Kabupaten Jember per tanggal 31 Januari 2024 secara lebih lengkap:

Pasar Tanjung Jember

1. Beras bengawan (Premium) diketahui harga Rp14,5 ribu rupiah.

2. Beras IR-64 (medium) diketahui harga Rp10,9 ribu rupiah.

3. Cabai merah besar diketahui harga Rp62 ribu rupiah.

4. Cabai rawit diketahui harga Rp31 ribu rupiah.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @disperindagjember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x