Empat Jajanan di Solo Dibawah Sepuluh Ribu yang Wajib Kamu Coba

- 17 Maret 2022, 21:47 WIB
Ilustrasi jajanan kuliner pinggir jalan khas Solo
Ilustrasi jajanan kuliner pinggir jalan khas Solo /Disporapar Kota Metro.*

Rasanya manis, tetapi berbagai jenis makanan yang beraneka karakter dan tekstur yang berpadu disitu menjadikan lenjongan sungguh nikmat karena membuat penasaran untuk mencoba setiap bagiannya.

Jajanan ini banyak tersedia di Pasar Gede, namun banyak juga di beberapa pasar lainnya serta di sudut-sudut jalan, biasanya menggunakan gerobak yang mudah terlihat bagian jajanan yang dijajakannya.

Harganya sangat murah, untuk seporsi sebanyak itu, biasanya hanya dihargai dengan harga Rp5.000.

Baca Juga: STAYC Ungkap Panutan Mereka di Industri Musik, Mulai dari BLACKPINK hingga BTS

  1. Brambang Asem

Meski namanya ada unsur kata asem, sebenarnya jajanan ini bukan bercita rasa asam, tetapi justru pedas.

Jajanan ini biasanya tersedia di warung rujak dan lotis, sejenis rujak tetapi buahnya tidak dirajang halus.

Brambang asem terdiri dari daun jlegor atau ketela rambat, dengan diberi tambahan tempe gembus, tempe dari ampas tahu, lalu disiram sambal cair yang terbuat dari gula jawa.

Baca Juga: Daerah Sasaran Guru Penggerak Angkatan 7, Ada 446 Wilayah

Brambang asem lebih mantap saat dimakan dalam keadaan sangat pedas. Seporsi brambang asem sangat murah dan hanya dihargai Rp5.000.

Itulah empat jajanan khas Solo yang cukup murah dan tidak sampai Rp10.000 harganya.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: YouTube BABAHE Kamus Kuliner Dan Jalan Jalan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah