WAJIB MAMPIR! 3 Rekomendasi Seblak Enak dan Murah di Jogja, Harga Pelajar, Mulai Rp8 Ribuan, Bikin Nagih

- 3 Agustus 2023, 12:33 WIB
Rekomendasi sebla murah dan enak di Jogja wajib coba
Rekomendasi sebla murah dan enak di Jogja wajib coba /BeritaSoloRaya.com/Windy Anggraina/

2. Seblak Bloom

Inovasi seblak sosis di atas hotplate dengan toping telur
Inovasi seblak sosis di atas hotplate dengan toping telur

Seblak yang satu ini cocok banget bagi Anda pencinta kuliner pedas karena rasa seblak yang ditawarkan disini cenderung pedas. Sebagian besar pembeli yang datang kesini memang ingin menyantap seblak dengan dominan rasa pedas.

Tapi tenang kalau Anda tidak terlalu suka pedas level pedas bisa disesuaikan dengan selera. Seblak Bloom adalah warung seblak favorit mahasiswa karena lokasinya yang tidak jauh dari kampus UGM.

Seblak Bloom berlokasi di Jalan Karangmalang Nomor 4 Caturtunggal Depok Sleman, harga seblak disini masih ramah di kantong mahasiwa.

Baca Juga: TENAGA HONORER JAYA, Komisi II Minta Tenaga Honorer Tidak Perlu Tes Lagi, Sudah Fix atau Belum?

3. Super Seblak Anggajaya

Terakhir, rekomendasi seblak enak dan murah di Jogja ada di Super Seblak Anggajaya yang berlokasi di Jalan Godean Depok Sleman.

Salah satu keunikan warung seblak ini adalah porsinya yang lumayan banyak dengan berbagai varian toping.

Dijamin sekali makan seblak disini satu mangkok seblak sudah membuat perut kenyang, untuk level pedas juga bisa disesuaikan kalau lebih suka dengan dominan rasa gurih juga bisa pesan sesuai dengan keinginan pembeli.

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah