Biduran Tidak Boleh Mandi? Simak Ini Penjelasannya

- 1 Januari 2022, 07:31 WIB
Ilustrasi biduran yang bisa diatasi dengan resep alami dr. Zaidul Akbar ini
Ilustrasi biduran yang bisa diatasi dengan resep alami dr. Zaidul Akbar ini /id.theasianparent.com

BERITASOLORAYA.com -  Biduran adalah kondisi kemerahan yang muncul pada permukaan kulit. Kondisi ini sudah tidak asing bagi masyarakat.

Biduran bukan hal yang baru dan langka di tengah masyarakat. Sehingga tidak dianggap sebuah permasalahan yang terlalu serius atau menakutkan.

Mendengar kata biduran, tentu larangan yang paling umum didengar adalah larangan mandi. Bagi beberapa orang larangan mandi pada penderita biduran adalah hal yang harus dipenuhi.

Baca Juga: Gunakan Waktu Terbaik Ini untuk Otak, Salah Satunya Pada Jam 3-6 Sore

Masyarakat menganggap biduran yang diderita akan semakin parah, jika tetap memaksa untuk mandi seperti biasanya.

Sehingga larangan biduran ini menjadi terkenal dan seolah menyebar begitu saja dari mulut ke mulut, bahkan secara turun temurun.

Lalu apakah benar, bahwa mandi yang dilakukan saat mengalami biduran dapat membuat kondisi penderita semakin parah?

Baca Juga: Nyeri Anus Tidak Selalu Ambeien, Bisa Juga Karena Penyakit Ini

Sebelum menentukan benar atau salah pernyataan tersebut, ada baiknya menyimak penjelasan medis terkait korelasi mandi dan biduran.

Halaman:

Editor: Novrisia Yulisdasari

Sumber: Laman sehatQ (Kementerian Kesehatan Republik Indonesia)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x