12 Fakta Bayi Baru Lahir yang Mungkin Belum Kamu Sadari Salah Satunya

- 7 Januari 2022, 08:15 WIB
Ilustrasi bayi. Yuk simak 5 makanan sehat dan bergizi yang untuk bayi berusia 1 tahun, beberapa di antaranya adalah mentimun dan wortel.
Ilustrasi bayi. Yuk simak 5 makanan sehat dan bergizi yang untuk bayi berusia 1 tahun, beberapa di antaranya adalah mentimun dan wortel. /Pexels/AMSW Photography -Alisha Smith Watkins

Namun perlu diingat, jika bayi mengalami napas yang berhenti terlalu lama, berubah warna menjadi biru, maka orang tua harus segera membawa ke dokter untuk diperiksa lebih lanjut.

  1. Bayi tidak punya tempurung lutut

Bayi yang baru lahir tidak memiliki lutut yang padat dan hanya memiliki tulang lunak saja.

Baca Juga: 6 Arti Tangisan Bayi yang Wajib Bunda Pahami, Jangan Sampai Salah

Tempurung lutut akan berkembang secara sempurna ketika bayi sudah beranjak besar dan memasuki usia tiga hingga lima tahun.

  1. Memiliki rambut halus

Bayi yang baru saja lahir memiliki lanugo atau bulu halus yang ada di badannya. Bulu halus yang ada pada bayi ini memiliki fungsi dalam mengatur suhu tubuh ketika masih di dalam rahim Ibu.

Bulu halus yang ada di badan bayi ini akan rontok secara perlahan selama beberapa minggu pertama setelah terjadinya proses persalinan.

Baca Juga: Simak Inilah Mitos Atau Fakta Seputar ASI Untuk Bayi

  1. Menangis tanpa air mata

Bayi yang baru lahir akan menangis tanpa mengeluarkan air mata ketika sore dan menjelang petang.

Menangis tanpa air mata itu dimulai ketika dua sampai tiga minggu sejak kelahirannya sampai usia bayi mencapai satu bulan.

Jika menjumpai hal tersebut, orang tua tidak perlu merasa cemas karena itu adalah hal yang wajar. Saluran air mata pada bayi baru lahir belum terbentuk sempurna.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x