5 Macam Imunisasi Wajib bagi Bayi yang Penting Menurut IDAI, Hindari Bayi dari Kelumpuhan hingga Kematian

- 19 Januari 2022, 06:53 WIB
Ilustrasi imunisasi pada bayi./
Ilustrasi imunisasi pada bayi./ /Antara Foto/Irwansyah Putra

BERITASOLORAYA.com – Imunisasi tentu sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia.

Ada dua jenis imunisasi menurut Ikatan Dokter Anak Indonesia atau IDAI untuk si kecil, yaitu imunisasi wajib dan imunisasi tambahan

Imunisasi memiliki tujuan penting bagi si kecil, yaitu berhubungan dengan kekebalan tubuh agar terjaga dari berbagai penyakit bahaya.

Baca Juga: Resep Ramen Impian, Membuat Hidangan Keluarga Semakin Bervariasi

Lalu apa saja imunisasi yang wajib diterima si kecil agar kesehatannya tetap terlindungi dan terhindar penyakit?

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman sehatQ ada beberapa macam imunisasi bayi yang penting untuk kamu ketahui. Berikut ini adalah penjelasannya.

  1.     Hepatitis B

Vaksin hepatitis diberikan pada bayi ketika 12 jam setelah lahir, lalu ketika usianya 2 bulan, 3 bulan, dan ketika bayi berusia 4 bulan.

Baca Juga: Cerita Masa Lalu Kim Hawt, Mencari Jati Diri Sampai Dilecehkan Oleh Guru Olahraga

Jika ibu memiliki penyakit hepatitis B, maka bayi yang telah dilahirkan harus segera disuntik vaksin hepatitis B dan suntikan imunoglobulin hepatitis B atau disingkat HBIG.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x