Selalu Ada di Rumah! Rupanya Kunyit Punya Segudang Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh, Apa Saja? Lihat di Sini

- 13 September 2023, 16:53 WIB
manfaat kunyit yang baik bagi kesehatan tubuh.
manfaat kunyit yang baik bagi kesehatan tubuh. /freepik.com

BERITASOLORAYA.com – Selalu ditemukan di rumah, siapa sangka rupanya kunyit memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh. Apa saja itu? Simak ulasannya di sini.

Seperti diketahui, bahwa kunyit merupakan satu dari sekian rempah yang sangat sering digunakan dalam berbagai jenis masakan.

Ternyata, kunyit tidak hanya bisa digunakan untuk memasak saja, lho. Melainkan juga memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh.

Penasaran apa saja manfaat kunyit bagi kesehatan? Langsung saja dapatkan jawabannya berikut ini:

1.Mengatasi Sakit Maag

Kunyit telah lama digunakan untuk meredakan masalah lambung, terutama sakit maag. Kurkumin dalam kunyit membantu melindungi dinding lambung dari iritasi akibat asam lambung berlebihan.

Baca Juga: Jangan Sembarangan! Ternyata Cuka Apel Ada Efek Samping Jika Salah Digunakan, ini Cara Penggunaan yang Tepat

2.Anti Peradangan

Kunyit memiliki sifat antioksidan dan anti peradangan, yang bermanfaat untuk mengurangi peradangan dalam tubuh, termasuk sakit sendi dan sakit tenggorokan.

3.Meredakan Mual

Halaman:

Editor: Reza Fauchi Santya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x