Psoriasis Vulgaris: Definisi, Usia yang Rentan Terkena, hingga Ciri-Ciri Gejala yang Sering Terlihat

- 16 September 2023, 15:55 WIB
Ilustrasi psoriasis vulgaris
Ilustrasi psoriasis vulgaris /freepik/Freepik

Ciri-Ciri Gejala Psoriasis Vulgaris

dr. Dina juga menjelaskan sejumlah ciri-ciri fisik yang akan terlihat dari pasien penderita psoriasis vulgaris.

Baca Juga: KUMPUL! Kamu Penderita Psoriasis Vulgaris? Simak 2 Tahap Pengobatannya Menurut Ahlinya

"Pada pemeriksaan fisik tampak adanya kelainan kulit terdiri dari bercak-bercak eritem yang meninggi dari kulit normal dengan skuama diatasnya, skuama yang berlapis-lapis, kasar, berwarna putih seperti mika, serta transparan," jelas dr. Dina lebih lanjut.

Selain itu, menurut pemaparan Kemenkes yang dikutip dari laman https://upk.kemkes.go.id, secara umum gejala psoriasis biasanya akan ditandai dengan kondisi berikut ini:

1. Kulitnya menjadi memerah, kering, tebal juga bersisik

2. Kuku akan menebal dan teksturnya tidak rata

3. Akan terasa gatal yang disertai dengan sampai menjadi tidak terasa nyaman

4. Sendi menjadi bengkak dan kaku

5. Kulit menjadi kering hingga pecah-pecah juga berdarah.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x