Muncul di Google Doodle Hari Ini, Ketahui 5 Manfaat Konsumsi Papeda bagi Kesehatan Tubuh

- 20 Oktober 2023, 17:01 WIB
Manfaat mengonsumsi papeda bagi kesehatan tubuh
Manfaat mengonsumsi papeda bagi kesehatan tubuh /student-activity.binus.ac.id

BERITASOLORAYA.com - Ilustrasi papeda muncul pada tampilan Google Doodle hari ini Jumat, 20 Oktober 2023.

 

Papeda merupakan makanan khas Indonesia Timur yang berasal dari sagu, khususnya Maluku dan Papua.

Biasanya papeda ini disantap bersama ikan kuah kuning dan juga rempah cabai.
Perlu diketahui, Google Doodle turut memperingati ditetapkannya papeda sebagai Warisan Budaya Takbenda Indonesia oleh UNESCO pada 20 Oktober 2015 lalu.

Baca Juga: Susu Formula Mempengaruhi Kecerdasan Anak? Begini Kata Dokter

Di samping itu, papeda memiliki beragam manfaat yang baik untuk kesehatan yang masih jarang diketahui.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari berbagai sumber, berikut lima manfaat papeda untuk kesehatan tubuh.

1. Sebagai Sumber Energi

Papeda dijadikan sebagai sumber energi yang baik karena mengandung karbohidrat dan kalori yang cukup tinggi.

Halaman:

Editor: Tria Ari Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x