UPDATE, Harga Emas Pegadaian Hari Ini 22 Mei 2023, Naik atau Turun? Ini Info Lengkap Antam, Retro, dan UBS

22 Mei 2023, 09:42 WIB
Ilustrasi harga emas hari ini di Pegadaian /Freepik/wirestock


BERITASOLORAYA.com – Berikut ini informasi mengenai harga emas Pegadaian pada hari ini, Senin, 22 Mei 2023. Terpantau naik atau turun? Mari simak rincian selengkapnya untuk emas Antam dan UBS di Pegadaian.

Bagi yang berminat ingin membeli emas di Pegadaian, sebaiknya simak terlebih dahulu update harga terbarunya di hari ini. Pasalnya, harga emas ini bisa mengalami perubahan setiap waktunya.

Menurut pantauan, diketahui harga emas di PT Pegadaian Persero masih terlihat stabil mengawali pekan ini. Hal ini terjadi pada emas jenis Antam, Retro, UBS dan Batik. Namun, emas jenis batik saat ini masih kosong.

Baca Juga: DICABUT! Disdik Jakarta Pastikan Cabut KJP Plus Siswa Perokok, Masih Ada 22 Larangan Lain

Diketahui, hari kemarin harga emas Antam di Pegadaian sempat melonjak cukup tinggi. Hal ini terjadi pada emas Antam pecahan 1 gram yang dibanderol dengan harga Rp1.083.000 atau terpantau naik Rp11.000 dibanding hari sebelumnya.

Sementara itu, emas produksi PT Untung Bersama Sejahtera (UBS) pecahan 1 gram dijual seharga Rp1.045.000 atau terpantau naik Rp6000 dibanding hari sebelumnya. Harga tersebut masih terpantau sama hingga hari ini.

Di samping itu, harga emas Antam Retro ukuran 1 gram dibanderol dengan harga Rp.1.050.000 pada perdagangan hari ini. Emas ini tersedia mulai dari ukuran 0,5 gram sampai 1000 gram di Pegadaian.

Baca Juga: Instagram Down Hari Ini Senin 22 Mei 2023, Tenang Jangan Khawatir, Berikut 6 Langkah untuk Mengatasi IG Eror

Dilansir oleh BeritaSoloraya.com dari laman resmi Pegadaian, berikut daftar lengkap harga emas Antam, Retro, dan UBS hari ini:

Harga Emas Antam

- Antam 0,5 gram: Rp 593.000

- Antam 1 gram: Rp 1.083.000

- Antam 2 gram : Rp 2.104.000

- Antam 3 gram : Rp 3.130.000

 

- Antam 5 gram : Rp 5.182.000

- Antam 10 gram : Rp 10.307.000

- Antam 25 gram : Rp 25.638.000

Baca Juga: Ini Dia 42 SMA Terbaik di Seluruh Wilayah Indonesia sesuai Nilai UTBK di LTMPT

- Antam 50 gram : Rp 51.194.000

- Antam 100 gram : Rp 102.308.000

- Antam 250 gram : Rp 255.497.000

- Antam 500 gram : Rp 510.778.000

- Antam 1000 gram: Rp 1.021.515.000

Harga Emas Retro


- Retro 0,5 gram = Rp 561.000

- Retro 1 gram = Rp 1.050.000

- Retro 2 gram = Rp 2.078.000

- Retro 3 gram = Rp 3.087.000

Baca Juga: Gaji Tenaga Honorer 2023, ini Surat Terbaru Nomor 83/PMK.02/2022

- Retro 5 gram = Rp 5.130.000

- Retro 10 gram = Rp 10.195.000

- Retro 25 gram = Rp 25.341.000

- Retro 50 gram = Rp 50.590.000

- Retro 100 gram = Rp 101.089.000

- Retro 250 gram = Rp 252.417.000

- Retro 500 gram = Rp 504.591.000

- Retro 1000 gram = Rp 1.009.135.000

Harga Emas UBS

Baca Juga: WADUH! Hari Ini Instagram Down, Kapan IG Bisa Digunakan Kembali? Berikut Solusi Agar Tetap Bisa Diakses

- UBS 0,5 gram: Rp 558.000

- UBS 1 gram: Rp 1.045.000

- UBS 2 gram: Rp 2.072.000

- UBS 5 gram: Rp 5.119.000

- UBS 10 gram: Rp 10.185.000

- UBS 25 gram: Rp 25.410.000

- UBS 50 gram: Rp 50.714.000

- UBS 100 gram: Rp 101.388.000

- UBS 250 gram: Rp 253.396.000

- UBS 500 gram : Rp 506.194.000

Demikian informasi mengenai harga emas Antam, Retro dan UBS di Pegadaian hari ini. Harga tersebut masih memiliki kemungkinan naik atau turun, tergantung pada pergerakan harga emas di pasar global.***

Editor: Alin Intan Syaidah

Tags

Terkini

Terpopuler