Anak Muda Mulai Tertarik Dunia Bisnis, dr. Tirta Beberkan Tips Agar Tak Salah Langkah Memulainya

- 3 Maret 2021, 15:37 WIB
dr. Tirta beberkan tips untuk memulai bisnis.
dr. Tirta beberkan tips untuk memulai bisnis. /Instagram @dr.tirta

PR SOLORAYA - Di tahun 2021 ini siapa sih yang tidak mau berbisnis?

Tidak hanya kaum dewasa yang ingin berbisnis. Sekarang para pelajar mulai berminat untuk memulai bisnis.

Selama pandemi ini, para pelajar sangat antusias untuk berbisnis dan mencari receh demi uang jajan mereka.

Ada banyak tipe bisnis yang dikerjakan para pelajar, mulai dari jualan online melalui e-commerce sampai ternak ikan.

Baca Juga: Virus Covid-19 Varian Baru Corona B117 Ditemukan di Karawang, Ridwan Kamil Lakukan Hal Ini

Baca Juga: Kucurkan Dana hingga Rp52,5 Triliun, Kemendikbud Ubah Skema Penyaluran Dana BOS

Dr. Tirta baru-baru ini membagikan tips-tips bisnis untuk orang yang sungguh-sungguh memulai membangun suatu bisnis.

Dikutip dari unggahan tiktok/tirtacipeng, ada beberapa langkah yang harus diperhatikan untuk mulai berbisnis. Di antaranya :

1. Jangan pernah membandingkan diri sendiri dengan orang lain.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Tik Tok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah