Bingung Membedakan TV Digital dengan Streaming? Berikut Penjelasan dari Kominfo

- 28 Mei 2021, 08:42 WIB
Ilustrasi. Bingung Membedakan TV Digital dengan Streaming? Berikut Penjelasannya dari Kominfo.
Ilustrasi. Bingung Membedakan TV Digital dengan Streaming? Berikut Penjelasannya dari Kominfo. /Pexels/Cottonbro

PR SOLORAYA - Teknologi dunia pertelevisian Indonesia tampaknya berkembang pesat dengan kehadiran TV digital.

TV digital memudahkan akses masyarakat untuk menonton tv tanpa bersulit-sulit memasang antena.

TV digital hadir dengan fitur otomatis yang tidak merepotkan dan tidak memakan banyak tempat dan biaya.

Baca Juga: Tak Tahu Akan Datang atau Tidak ke Pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar, Rizki DA: Belum Ketemu Mama Iis

Namun, belakang ini TV digital sering diasumsikan sama dengan streaming, yang mana perlu menggunakan akses internet.

Untuk menjelaskan hal itu, Kementerian Kominfo membagikan informasi melalui akun Instagram @kemenkoninfo tentang perbedaan TV digital dan streaming.

Berikut ini perbedaan TV digital dan streaming yang sering membuat masyarakat bingung dan salah pengertian.

Baca Juga: Viral Taruh Meja di Tengah Jalan hingga Celakakan Pemotor, 2 Pria Ditangkap Tim Sapu Jagad dan Polsek Ngemplak

1. TV Digital Bukan Streaming

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Instagram @kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x