BMKG Buka Formasi untuk CPNS 2021, Simak Persyaratannya

- 6 Juli 2021, 15:30 WIB
Berikut ini persyaratan untuk tiap formasi yang dibuka oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam seleksi CPNS 2021.
Berikut ini persyaratan untuk tiap formasi yang dibuka oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam seleksi CPNS 2021. /Instagram @infobmkg

Baca Juga: Resep Getuk Panggang Tanpa Oven, Lembut dan Gurih

b. Berkelakuan baik dan tidak pernah dipidana penjara dengan membuat surat pernyataan bermaterai yang menerangkan bebas dari permasalahan hukum, baik di dalam negeri maupun di luar negeri, dan tidak terafiliasi pada ideologi yang bertentangan dengan ideologi Pancasila

c. Tidak sedang menempuh pendidikan postdoctoral yang dibiayai oleh Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah

d. Usia pada saat pendaftaran maksimal 40 tahun 0 bulan 0 hari.

6. Informasi Khusus untuk Jabatan Pengamat Meteorologi dan Geofisika Formasi Jabatan Pengamat Meteorologi dan Geofisika adalah Jabatan Fungsional core business BMKG yang bertanggung jawab dalam pelaksanaan pengamatan, pengolahan data dan pemberian informasi selama 24 jam.

Baca Juga: Sedang Langka, Berikut Daftar Tempat yang Menyediakan Isi Ulang Oksigen di Wilayah Jabodetabek

Pembagian kerja dilakukan dalam mekanisme shift, sehingga mekanisme tersebut berlaku pada CPNS yang mendaftar pada formasi dimaksud.

Dijadwalkan rekrutmen CPNS 2021 BMKG akan dibuka pendaftaran sampai tanggal 21 Juli 2021.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @infobmkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah