Tenaga Honorer Selain Guru dan Nakes yang Diprioritaskan Jadi ASN 2023, Anda Masuk Prioritas Mana?

- 30 Desember 2022, 07:10 WIB
selain guru dan tenaga kesehtan, Inilah tenaga honorer yang diprioritaskan jadi ASN tahun 2023, simak info berikut ini
selain guru dan tenaga kesehtan, Inilah tenaga honorer yang diprioritaskan jadi ASN tahun 2023, simak info berikut ini /Dok. menpan.go.id

BERITASOLORAYA.com – Pemerintah kembali membuka kesempatan bagi tenaga honorer dan atau yang memenuhi persyaratan seleksi CASN 2023, untuk bisa mendaftarkan diri.

Hal ini, merupakan informasi yang menggembirakan bagi tenaga honorer yang belum berkesempatan menjadi ASN.

Pasalnya di tahun 2023 mendatang, pemerintah melalui Kemenpan RB telah memastikan akan melakukan rekrutmen CASN baik PPPK maupun CPNS.

Baca Juga: Info Tenaga Honorer Terbaru : Ada 3 Isu Penting, Mulai Dari JKN, Perbaikan Status, Hingga DDP, Simak Infonya..

Namun, dalam hal ini pemerintah telah mempertimbangkan terkait jabatan yang bisa diisi, baik bagi tenaga honorer atau pelamar yang memenuhi persyaratan seleksi CASN 2023.

Baik seleksi PPPK maupun CPNS 2023, memiliki prioritas perihal pengisian formasi atau jabatan untuk bisa diisi oleh pelamar nantinya.

Jika tenaga honorer sebagai pelamar dinyatakan lolos pada seleksi CASN 2023 baik pada PPPK maupun CPNS, maka bisa diangkat menjadi ASN 2023.

Berikut ini merupakan jabatan yang menjadi prioritas dalam pengisian jabatan ASN bagi tenaga honorer, pada seleksi CASN baik PPPK maupun CPNS 2023.

Baca Juga: Baru Saja, Begini Nasib Pengangkatan Tenaga Honorer Jelang Penghapusan Non ASN Tahun 2023, Peluang Jadi PNS?

Halaman:

Editor: Kamaludin

Sumber: Kementerian PANRB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah