INFO PPPK 2023, Kepala BKD Jateng Ungkap Formasi Pengadaan CASN. Ternyata Pembagiannya Seperti Ini...

- 14 September 2023, 18:42 WIB
Ilustrasi peserta seleksi PPPK
Ilustrasi peserta seleksi PPPK /: Antara / Nova Wahyudi//

BERITASOLORAYA.com – Penyelenggaraan seleksi CASN untuk pengadaan PPPK dan CPNS tahun 2023 akan segera dilaksanakan di seluruh Indonesia, salah satunya seperti yang akan dilaksanakan di Pemprov Jawa Tengah (Jateng).

Berbagai persiapan seleksi CASN 2023 untuk merekrut PPPK dan CPNS telah dilakukan, seperti diungkapkan oleh kepala BKD Jateng.

Selain itu, dijelaskan juga jumlah formasi yang akan dibuka saat pengadaan seleksi CASN dengan pembagian untuk PPPK dan CPNS.

Kepada masyarakat yang berminat untuk mengikuti seleksi PPPK dan CPNS di Jawa Tengah, diharapkan melakukan persiapan dan memantau informasi terbaru terkait hal itu.

Baca Juga: Bocoran Spoiler One Piece 1092: Luffy Membangkitkan Robot Raksasa sampai Adu Kekuatan dengan Kizaru

Seleksi CPNS dan PPPK 2023 di Jawa Tengah

Kepala BKD Jawa Tengah, Rahmah Nur Hayati memberikan penjelasan lengkap tentang proses pengadaan seleksi CASN untuk tahun 2023 di Provinsi Jateng.

Rahmah mengatakan bahwa untuk tahun 2023 ini, Provinsi Jawa Tengah tidak mendapatkan kuota atau alokasi formasi untuk pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).

“Pada pengadaan CASN 2023 ini, pemprov Jawa Tengah hanya memperoleh alokasi formasi PPPK,”kata Rahmah, pada Rabu, 13 September 2023.

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: jatengprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x