Peserta Tes CPNS DAN PPPK, Catat 7 Hal Penting yang Tidak Boleh Terlewatkan dalam Seleksi CASN 2023. Apa Saja?

- 21 September 2023, 20:16 WIB
Ilustrasi pendaftaran tes CPNS dan PPPK tahun 2023
Ilustrasi pendaftaran tes CPNS dan PPPK tahun 2023 /StockSnap/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Informasi terbaru tentang seleksi CASN 2023 yaitu tentang 7 hal penting yang tidak boleh dilewatkan oleh peserta tes CPNS dan PPPK, yang secara resmi diumumkan BKN.

7 hal penting tentang CASN 2023 bagi peserta tes CPNS dan PPPK tersebut berkaitan dengan pendaftaran yang sebagaimana diketahui, telah dibuka sejak 20 September 2023.

Dengan memahami dan mengikuti arahan BKN tentang 7 hal penting seleksi CASN 2023 tersebut, peserta tes CPNS dan PPPK dapat terhindarkan dari kesalahan dan kealpaan saat melakukan pendaftaran.

Lalu, apa saja 7 hal penting tentang seleksi CASN yang perlu diketahui peserta tes CPNS dan PPPK tahun 2023 tersebut?

Baca Juga: Lakukan ini Selama 7 Hari Berturut Turut, Rasakan Khasiat Luar Biasa Bagi Kesehatan Tubuh Kata dr.Zaidul Akbar

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari YouTube #ASN PelayanPublik berikut 7 hal penting yang perlu diketahui peserta seleksi CASN 2023:

1. Pembuatan Akun SSCASN Baru

Peserta seleksi CASN 2023 wajib membuat akun baru di portal SSCASN BKN, untuk pilihan jabatan apapun, meskipun peserta merupakan pelamar prioritas PPPK guru.

Halaman:

Editor: Rita Azlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x