KEMENKUMHAM BUKA REKRUTMEN PPPK 2023: Jumlah Formasi 1.563 dan 13 Berkas Wajib, Cek Jabatan di Link…

- 22 September 2023, 11:52 WIB
ilustrasi. Kemenkumham buka rekrutmen PPPK 2023, ada sebanyak 1.563 formasi.
ilustrasi. Kemenkumham buka rekrutmen PPPK 2023, ada sebanyak 1.563 formasi. /dok. instagram @kemenkumhamri

Sementara pelamar pada kebutuhan umum, akan dipenuhi oleh pelamar dengan kualifikasi pendidikan yang sesuai dalam bidang/jabatan tujuannya di CASN 2023, tak lupa harus memiliki pengalaman kerja 2 tahun.

Kebutuhan umum juga bisa diisi oleh pelamar penyandang disabilitas dengan kualifikasi pendidikan yang sesuai dengan jabatan dilamarnya, dan sudah memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun.

Sayangnya, Kemenkumham tak menjelaskan formasi yang ditetapkan untuk tenaga kesehatan dan tenaga teknis.

Namun, secara keseluruhan, Kemenkumham RI mengalokasikan formasi untuk kebutuhan khusus sebanyak 1.135, kebutuhan umum 397, dan kebutuhan untuk penyandang disabilitas sebanyak 31 formasi. Totalnya, 1.563 formasi kebutuhan untuk penerimaan PPPK 2023 di Kemenkumham.

Bagi pelamar yang ingin mendaftar menjadi PPPK 2023 di Kemenkumham silahkan lihat daftar jabatan yang dibutuhkan melalui link dari Kemenkumham, silahkan klik di sini.

Dokumen apa saja yang harus diunggah saat mendaftar? Berikut dokumen-dokumen lengkapnya:

1. Pindai berwarna surat lamaran dengan diketik atau ditulis tangan dan akan ditujukan pada Menkumham RI di Jakarta, dengan dilengkapi e-materai (materai elektronik) 10.000 dan setelahnya ditandatangani menggunakan tinta hitam.

Baca Juga: Sekitar 80 Persen Wilayah Selandia Baru Sepi Penduduk? Cukup Mengejutkan! Alasan Sebenarnya karena ini…

2. Pindai berwarna surat pernyataan data diri, serta wajib juga dilengkapi dengan e-materai 10.000, dan setelahnya ditandatangani menggunakan tinta hitam.

Halaman:

Editor: Tsamarah Atikah Nurdiyanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah