PPPK Guru 2023 Sudah Dibuka, Ini 4 Pelamar honorer Prioritas yang Akan Mengikuti Seleksi....

- 22 September 2023, 05:45 WIB
Ilustrasi PPPK Guru 2023
Ilustrasi PPPK Guru 2023 /tangkapan layar Instagram @cpnsindonesia.id

 

BERITASOLORAYA.com - Pemerintah sudah membuka lowongan PPPK guru 2023 yang bisa dilamar oleh tenaga honorer yang bekerja di bidang pendidikan, kesehatan dan teknis.

 

Pembukaan seleksi PPPK guru 2023 dibuka bersamaan dengan seleksi CPNS yang bisa dilamar oleh fresh graduate dan talenta digital.

MenpanRB sudah mengeluarkan mekanisme dalam seleksi PPPK guru 2023 yang dipastikan lewat keputusan MenpanRB Nomor 649/2023.

Baca Juga: INFO UPDATE CASN 2023, Peserta tes CPNS dan PPPK Perhatikan Arahan Menpan RB Berikut...

Dalam pembukaan lowongan seleksi PPPK guru 2023, pemerintah membuka dua kategori, yaitu khusus dan umum.

Bagi guru honorer yang ingin mendaftar seleksi PPPK guru 2023, bisa membaca dan mengetahui tentang urutan prioritas pelamaran.

Halaman:

Editor: Calvin Natanael


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x