'Prestasi' Terbaik Persija di Liga 1 Musim Ini, Hanya Sekali Mendapatkan Win Streak

- 21 Maret 2022, 19:58 WIB
Statistik Prestasi Persija di Liga 1 musim ini menunjukkan perolehan satu kali win streak.
Statistik Prestasi Persija di Liga 1 musim ini menunjukkan perolehan satu kali win streak. /Instagram @persija/

BERITASOLORAYA.com - Liga 1 Musim 2021/2022 memang bukan menjadi musimnya Persija.

Permainan buruk skuad Macan Kemayoran menjadikan Persija tidak bisa mencapai target yang sudah direncanakan di awal, finish di 3 besar.

Kini, Persija berada di peringkat ke-8 klasemen dengan memperoleh 41 poin dari 31 laga pertandingan.

Baca Juga: Gagal Raih Gelar Liga 1, Arema FC Punya Target Lain, Kini Incar Tiket AFC Cup 2023

Berada di peringkat ke-8 juga belum membuat Persija bisa tenang, karena klub kebanggaan warga Jakarta tersebut bisa finish di bawah 10 besar klasemen ketika akhir musim.

Di bawah Persija, ada Madura United di peringkat ke-9, Persik di peringkat ke-10 dan Persita di peringkat ke-11. Ketiganya sama-sama mengoleksi 38 poin saat berita ini ditulis (20/03/2022).

Tentu, kalau Persija terpeleset di sisa tiga laga pertandingan terakhir, maka ketiga klub bisa mengkudeta posisi Persija, bahkan dari posisi 10 besar klasemen.

Baca Juga: Antara Persib, Arema dan Persija, Ciro Alves Akan Berlabuh di Klub Mana Musim Depan ?

Sudirman sendiri sebagai pelatih Persija, berharap para pemain bisa mengeluarkan gairah dan semangat di sisa laga terakhir.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Instagram @gue.jak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x