Timnas Day Bakal Seru! Di Asian Games 2023, Timnas Indonesia U-24 Akan Habis-Habisan Lawan Korea Utara U-24

- 22 September 2023, 22:09 WIB
Timnas Day Bakal Seru! Di Asian Games 2023, Timnas Indonesia U-24 Akan Habis-Habisan Lawan Korea Utara U-24, Kapan Tayangnya?
Timnas Day Bakal Seru! Di Asian Games 2023, Timnas Indonesia U-24 Akan Habis-Habisan Lawan Korea Utara U-24, Kapan Tayangnya? /Dokumen PSSI/

Untuk itu, Timnas Indonesia U-24 akan habis-habisan dalam tanding melawan Timnas Korea Utara U-24. Laga sepak bola Timnas Indonesia U-24 melawan Timnas Korea Utara U-24 nantinya akan digelar di Stadion Zhaijang Normal University East Stadium, China.

Menurut rencana, laga sepak bola U-24 Asian Games itu akan disiarkan secara langsung di RCTI dan Vision Plus.

Sebelumnya, Timnas Korea Utara telah memenangkan babak pertandingan melawan Timnas China Taipei U-24 dengan perolehan skor 2-0. Hal ini menjadikan Timnas Korea Utara semakin unggul setelah sebelumnya juga mengalahkan Timnas Kirgistan U-24 dengan skor 1-0.

Dengan kedua kemenangan tersebut, Korea Utara mengantongi 6 poin angka dan dapat lolos ke babak 16 besar Asian Games 2022 dari grup.

Sedangkan untuk Timnas Indinesia U-24, laga terakhir melawan Korea Utara U-24 menjadi penentuan Korea Utara nantinya apakah menempati rangking pertama grup atau runner up.

Untuk nama-nama pemain Timnas Indonesia U-24 dapat dilihat seperti di bawah ini:

Indonesia U24 (4-3-3):
1. Ernando Ari Sutaryadi;
2. Robi Darwis,
3. Andy Setyo,
4. Rizky Ridho,
5. Haykal Alhafiz;
6. Rachmat Irianto,
7. Alfeandra Dewangga,
8. Syahrian Abimanyu;
9. Egy Maulana Vikri,
10. Hugo Samir,
11. Ramai Rumakiek

Pelatih: Indra Sjafrie.

Baca Juga: Kemenag Sedang Susun Ini! Roadmap Layanan Al-Quran Berbasis AI

Sedangkan nama para pemain Timnas Korea Utara U24 dapat dilihat seperti di bawah ini:

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x