10 Perguruan Tinggi Negeri Islam Terbaik (PTKIN) Versi Unirank 2022

- 27 Januari 2022, 22:04 WIB
10 Perguruan Tinggi Negeri Islam Terbaik Versi Unirank 2022
10 Perguruan Tinggi Negeri Islam Terbaik Versi Unirank 2022 /Website uinsgd.ac.id dan YouTube UIN Syarif Hidayatullah Jakarta/

Universitas ini membuka dan menerima calon mahasiswa baru S1 sebanyak 8 fakultas dengan 41 program studi sarjana.

Baca Juga: Inilah Daftar Artis Korea yang Menang Penghargaan Gaon Chart Music Awards 2021, Dari BTS hingga Lisa Blackpink

8. UIN Raden Intan Lampung

UIN Raden Intan Lampung merupakan salah satu universitas Islam di Lampung yang didirikan tahun 1968.

Universitas ini memiliki 6 fakultas dan terdapat 31 program studi S1.

9. UIN Walisongo

UIN Walisongo merupakan perguruan tinggi negeri Islam yang didirikan tahun 1970 dan berlokasi di Semarang, Jawa Tengah.

Kampus ini memiliki 9 fakultas dan terdapat kurang lebih 47 program studi sarjana.

Baca Juga: Viral, Lirik dan Makna Lagu Mendung Tanpo Udan – Ndarnoy Genk, Jadi Backsound Joget NCT Dream di TikTok

10. UIN Sumatera Utara

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Unirank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x