Inilah Jurusan Sepi Peminat di Universitas Indonesia Depok Beserta Prospek Kerjanya

- 10 Februari 2022, 12:20 WIB
Universitas Indonesia
Universitas Indonesia /Instagram /@univ_indonesia



BERITASOLORAYA.com – Jurusan sepi peminat di UI. Apakah kamu memang benar-benar ingin berkuliah di UI ? UI atau Universitas Indonesia merupakan salah satu kampus favortit di Indonesia.

Pasalnya, ia juga termasuk dalam universitas terbaik di Indonesia. Tidak heran jika banyak tokoh yang lahir dari Universitas Indonesia.

Jurusan sepi peminat di UI mungkin ada sekitar 15 prodi yang akan dijelaskan di bawah beserta prospek kerjanya.

Baca Juga: 8 Cara Atasi Stres Kerja yang Perlu Kamu Tahu dan Mungkin Belum Disadari

Untuk berkuliah di UI tentu sama dengan di kampus lainnya, yakni membutuhkan doa dan usaha. Selain itu juga membutuhkan strategi. Jika kamu sedang mencari kira-kira apa saja jurusan sepi peminat di Universitas Indonesia. simak berikut ini :

Inilah 15 jurusan yang sepi peminatnya di Universitas Indonesia :

Baca Juga: Lirik dan Terjemah Lagu Meusare Sare - Safira Amalia, Lagu Aceh Viral di Tiktok

1. Sastra daerah untuk Sastra Jawa

2. Sastra Rusia

3. Sastra Belanda

4. Sastra Perancis

5. Sastra China

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Instagram @sbmptn.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x